HTM, RUTE, FASILITAS wisata pantai Teluk awur jepara – cah ikrek media
HTM, RUTE, FASILITAS wisata pantai Teluk awur jepara – cah ikrek media – pasti kalian udah tau tentang bagaimana pesona keindahan yang ada di wisata pantai teluk awur jepara ini. Nah bagi kalian yang warga jepara dan sekitarnya sudah tahu dong tentang gimana tentang pantai teluk awur ini.
Bagi kamu yang belum tahu bagaimana tentang apa aja, htm nya
berapadan apa fasilitas yang ada di wisata pantai teluk awur jepara ini, jangan
risau karena cah ikrek media akan membahas di artikel ini juga.
Sumber gambar: Sikidang |
Htm atau tiket masuk
Menjadi obyek wisata teluk awur jepara ini para wisatawan tak perlu
merogoh uang yang cukup dalam, karena di tempat wisata pantai teluk awur ini
kamu hanya merogoh uang untuk tiket masuk dan biaya parkirnya saja.
Akan tetapi jika kamu membeli makanan dan minuman di tempat wisata
ini pasti kamu juga mengeluarkan biaya uang lagi.
- Nah untuk tiket masuknya itu sendiri di tarif sebesar 5 000 rupiah per orangnya
- Untuk biaya parkir sepeda motor di tarif sebesar 3 000 rupiah per kendaraan
- Untuk pengguna kendaraan mobil di kenakan tarif sebesar 5 000 rupiah per kendaraan
- Nah untuk jam buka wisata teluk awur itu sendiri pada hari senin sampai kamis di buka 24 jam
- Untuk waktu jumat sampai minggu di buka dari jam 6 pagi sampai dengan jam 5 sore
Rute dan lokasi
Nah untuk lokasi teluk awur jepara ini sendiri terletak di jalan
teluk awur desa teluk awur, kecamatan tahunan kabupaten jepara provinsi jawa
tengah.
Nah sedangkan untuk rute nya kamu bisa mencarinya di google maps
agar tidak kebingungan untuk mencarinya, dengan kata kunci wisata teluk awur
jepara.
Dan jika kamu mencarinya di google maps kamu bisa dengan mudah
untuk mengikuti alurnya untuk menuju ke wisata pantai teluk awur jepara ini.
Fasilitas
Berikut adalah beberapa fasilitas yang ada ditempat wisata teluk awur ini:
Area parkir
Bagi para wisatawan yang hendak berkunjung ditempat wisata teluk
awur ini sudah di sediakan area parkir. Jadi para pengunjung yang hendak ke
pantai teluk awur ini tak usah khawatir jika hendak mencari tempat parkirnya
dimana
Area parkir ini bisa dimuat untuk bus, sepeda motor dan mobil.
Warung
Di wisata pantai teluk awur ini juga menyediakan warung agar supaya
para wistawan yang dari perjalanan jauh atau kelupaan membawa bekal dari rumah
ataupun yang para wisatawan yang nggak mau kerepotan membawa bekal bisa membeli
aneka jajanan dan minuman dari tepat wisata ini.
Tempat duduk
Nah di wisata pantai teluk awur ini juga menyediakan tempat duduk
agar supayapara wisatawan yang ini ngin menikmati pemandangan yang ada di
tempat wisata ini tidak duduk di sembarang tempat.
Mushola
Bagi wisatawan yang muslim tidak perlurepot untuk berjalan jauh
untuk mencari tempat beribadah, ditempat wisata pantai teluk awur ini juga
sudah di sediakan oleh para pengelolanya untuk wisatawan yang muslimuntuk
melaksanakan ibadah sholat.
Jadi tak usah jauh jauh sob untuk mencari tempat beribadah ya
Wck atau kamar mandi
Bagi kamu yang hendak masuk ke kamar mandi atau wck juga
disediakanoleh pihak pengelola wisata teluk awur ini. Ya kalau di tempat wisata
pada umumnya juga biasanya di kenakan biaya untuk kebersihanya, yakni sekitar 2
000 rupiah sammpai dengan 5 000 rupiah per orangnya.
Obyek wisata
Nah bagi kamu apa saja sih yang kamu bisa menikmati di teluk awur ini:
Sunset
Nah di pantai telukawur ini sendiri kamu juga bisa menikmati senja
atau sunset di pantai ini. Apalagi kamu yang suka menikmati pemandangan alam
sunset pasti juga akan merasakan keindahan sunset di wisata teluk awur ini.
Spot vidio & foto
Nah selainitu juga kamu bisa meng upload vidio dan foto kamu di akun media sosial kamu tentang
bagaimana keadaan dan ke indahan di pantai teluk awur ini.
Panorama
Panorama di wisata pantai teluk awur ini juga tak kalah menarik
dengan pesona pantai lainnya.
Pesona wisata teluk awur ini juga memang ada panorama wisata yang
menyuguhkan keindahan wisata pantainya
yang indah dan juga tempatnya yang bersih sehingga para wisatawan bisa betah
berlama – lama untuk menikmati panorama di sekitar nya.
Nah sekian tentang ulasan dan pembahasan tentang wisata pantai
teluk awur yang ada di kabupaten jepara ini.
Comments